OSS adalah Pelayanan satu pintu bagi mahasiswa Fisipol UGM untuk urusan kemahasiswaan akademik
Tujuan OSS adalah untuk menjamin agar mahasiswa dan alumni mendapatkan pelayanan secara cepat,
tepat dan pasti secara online sehingga bisa diakses dari manapun dan kapanpun.
Untuk kontak layanan :
bigdata.fisipol@ugm.ac.id (Layanan BIGDATA)
datacenter.fisipol@ugm.ac.id (Aplikasi dan Layanan TI FISIPOL)